Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018
Gambar
Odil dan maryam Di pinggir sungai yang tenang Odil duduk tak senang Hatinya tampak tak riang Bagai padang rumput yang gersang Bulan menggantung di langit malam Menyinari odil yang hitam kelam Dalam hati dia bergumam Sedang apa disana, maryam Tinggallah odil seorang diri Menanti maryam yang tak kunjung menghampiri Masih tegak odil berdiri Mempertahankan cintanya agar tak pergi Wahai Sang Pembolak balik hati Akankah dia kembali Kembali kepada odil lagi Ataukah kembali pada Sang Ilahi
Gambar
SEDIKIT ULASAN ; HAL-HAL YANG SERING DIPERHATIKAN DALAM MELIHAT METODE, HASIL, DAN MASALAH PENELITIAN Oleh : Moch. Thoriq Assegaf Al-ayubi Sebelum membaca lebih lanjut, mari sejenak kita berdoa mengirim  doa bagi para guru-guru kita semua, Al-Fatihah. Berikut, beberapa tulisan saya mengenai kepenulisan ilmiah. Harapannya baik pembaca ataupun penulis dapat belajar lebih banyak lagi mengenai kepenulisan ilmiah sehingga dapat bersama-sama membangun sebuah konsep ilmu pengetahuan yang objektif, komprehensif, dan ilmiah. Budayakan like dan share ya sahabat-sahabati sekalian. METODE PENELITIAN Terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan ketika kita akan melakukan penilaian suatu karya tulis ilmiah diantaranya adalah bagian pendahuluan dan metode penelitian. Identifikasi metode penelitian dapat dilakukan berdasarkan pengelompokan desain studi penelitian. Survei Biasanya desain ini dapat diidentifikasi melalui tujuan penelitian yang deskriptif. Selain itu, desain ini biasanya men

Desain

Gambar

Photography

Gambar
Sadarkah kau Aku ibarat rintikan air  pancuran taman yang berharap dapat menyentuh kasihmu yang terkurasnya setinggi langit Sadarkah kau Aku telah mengetim hal itu begitu sulit Begitu rumit untuk kugapai Meski berulang kali tak pernah terlampaui oleh butiranku yang begitu lemah Sadarkah kau Kini, aku hanya mampu pasrah Menerima jalan cerita Tuhan Dengan menjadi butiran air yang dapat memandangmu dari kejauhan #SMQ

Photography

Gambar
Biarkan ia menjadi kuncup yang akan mekar pada masanya, meski semerbaknya tak menyeruak bak wangi kasturi namun biarkan keindahan nya abadi dalam sanubari #SMQ'A

KISAH PENUH PURA

Gambar
Kisah penuh pura pendekatanmu luar biasa keras demi hatinya, tetapi lalu kau pajang saja dia tanpa kau rayu demi senyumnya Kala kau rayu, kau tumpahkan tangis yang begitu sadis, kini air mata itu bagaikan habis Habis hingga tiada ketir pada benakmu yg melimpir Tetiba kau sadar di tengah jalan, karena dia mulai merasa tidak dinyamankan Sesekali kau merayu dengan rayuan yang alakadarnya, dia pun merespon dengan cueknya Kau  mengaku tak lagi bisa merayu dengan kata-kata ala Romeo Dia tak peduli, mungkin dr dulu kau tak pernah dianggapnya sang romeo Kau pun menjadi pemalu, hanya tersenyum pun kau ragu Tanpa terrasa, dia itu tahu kau ragu karena kau malu Cintamu padanya ada, namun entah  seberapa Bersedih, berkeluh, berkesah tak akan mengubah apa apa Tanpa ada kesungguhan dari lubuk untuk menyapa Sungguh, memang cinta kadang ada kadang terterpa Tergantung pada butuh atau tidaknya padanya Dulu kau rutin mengiriminya munajat seakan kau orang tertulus

Bentuk Pribadi “Santri” Melalui IPNU IPPNU

Bentuk Pribadi “Santri” Melalui IPNU IPPNU Kata SANTRI biasanya identik dengan pondok pesantren. Memang santri adalah sebutan bagi orang yang menimba ilmu di Pondok Pesantren . Tentu saja santri mempunyai eksistensi tersendiri di kalangan masyarakat, karena santri memiliki pribadi dan ciri khas tersendiri yang membedakan dengan yang lainnya. Sebenarnya tidak hanya orang yang belajar di pondok pesantren yang disebut SANTRI, tetapi orang yang belajar ilmu agama dan memiliki pribadi yang baik juga bisa disebut santri. Karena sejatinya,pondok pesantren adalah salah satu alat untuk mencetak generasi islami dan jika seseorang telah menimba ilmu agama, meski bukan di Pondok Pesantren, tetapi ia bisa mengamalkan ilmunya dengan baik, maka orang tersebut layak untuk disebut santri. Di zaman sekarang, jumlah santri semakin meningkat, karena kesadaran manusia akan pentingnya peran santri juga semakin bertambah . Meskipun jika dilihat dari dalam masyarakat sendiri, jumlah santri masih me

SUARA HATI YANG DIAM

Gambar
                         SUARA HATI YANG DIAM dibawah redupnya sinar rembulan, terdengar suara bisikan angin malam beradu dengan suara keyboard laptop yang menghiasi heningnya kamar tidur seorang gadis kecil yang sedang berjuang untuk menyelesaikan tugasnya. tanpa ia sadari, terdengar suara notifikasi favoritnya dari handphone yang di genggam disalah satu tangan mungilnya. yup.. episode dongeng terbaru kesukaannya telah terbit. satu-satunya hal yang bisa membuat dia melupakan kejamnya dunia anta beranta ini setelah kehilangan bunga kaktusnya. kaktus yang datang tiba-tiba tanpa tau siapa yang meletakkan didepan pintu kamarnya kini menjadi hadiah yang paling ia jaga. hingga ia tersadar bahwa ia belum bisa merawat kaktus itu dengan baik saat ia melihat banyak luka di tangan mungilnya namun tak pernah ia rasakan sakitnya luka itu tapi tetap ia biarkan dan melanjutkan untuk menjaganya. sampai saat ia tersadar kini semua tubuhnya penuh dengan luka akibat tusukan dari duri kaktus
Gambar

Matinya Hujan

Hujan mati malam ini Ditikam risaunya sendiri Mengerang, menggenang Tiada berita, dilupa Ah, bumiku lanjut usia, demensia Semua menari, sambut mentari Genangan kering Entah mana tuk dikenang Hujan telah mati Tanpa pemakaman Langit menangis, gerimis Ha? Hujan? Lalu siapa yang..... Mungkin Ia tangisi matinya sendiri